Text
Semakin Dekat dengan Lagu Permainan Anak Nusantara
Lagu dan permainan (dolanan) tradisional sudah ditinggalkan oleh generasi anak zaman sekarang. Anak zaman sekarang hanya mengenal lagu modern dan permainan yang berbau teknologi seperti play station. Hal ini terjadi terutama di kota-kota besar. Melihat fenomena seperti itu, sebaiknya ada upaya dari orang-orang tua atau dewasa yang pernah mengalami fase bermain permainan tradisional untuk memperkenalkan dan melestarikan kembali permainan tradisional karena permainan-permainan tersebut sangat besar pengaruhnya terhadap perkembangan jiwa, fisik, dan mental anak.
Buku ini disusun untuk memberikan khazanah pengetahuan dan pelengkap bagi para pelajar pada umumnya dan bagi para pecinta seni pada khususnya.
P.0068.BB | Buku Bacaan | location_name | Tersedia - item_status_name |
Tidak tersedia versi lain